Lowongan Kerja Bank Resona Perdania Mei 2017 (Banyak Posisi)

Bank Perdania resmi beroperasi di Jakarta, Indonesia berdasarkan Surat Keputusan Menteri Keuangan No. 260486/U.M. II tanggal 23 Desember 1957 mengenai izin untuk melakukan usaha sebagai Bank Umum. Bank ini didirikan dengan tujuan untuk mendukung terciptanya kerjasama ekonomi yang lebih baik antara Jepang dengan Indonesia. Bank Perdania juga menjadi cikal-bakal Bank Resona Perdania.

Lowongan Kerja Bank Resona Perdania Mei 2017 (Banyak Posisi)

PELUANG BERKARIR

Bank Resona Perdania adalah bank patungan pertama di Indonesia dan didirikan sejak 1958. Bank kami berpengalaman selama lebih dari 50 tahun pada pasar lokal dan memiliki image brand yang kuat diantara entitas bisnis Indonesia, khususnya untuk nasabah utama kami, yaitu perusahaan patungan Jepang dan perusahaan lokal, yang memiliki hubungan bisnis dengan Jepang.

Treasury Officer (FX Dealer)
  • Sarjana dari Universitas terkemuka dengan min. IPK 3.00
  • Fasih berbahasa Inggris (Lisan & Tulisan)
  • Memiliki pengalaman sebagai Forex Dealer pada industri perbankan min. 2 tahun
  • Mampu menggunakan komputer dengan lancar
  • Tertarik pada matematik, cerdas, kreatif dan dapat bernegosiasi dan berpikir analitis
  • Berorientasi kepada target
  • Berpenampilan menarik, bermotivasi tinggi, siap bekerja dalam tekanan tinggi dan dapat bekerjasama dalam tim
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan interpersonal yang baik.

Staf Legal
  • Maks. 30 tahun
  • Memiliki gelar sarjana dari universitas terkemuka dengan min. IPK 3.00 dari bidang hukum
  • Fasih berbahasa Inggris (berbicara dan tulisan)
  • Memiliki pengetahuan yang baik dalah hal legalitas dokumen, perjanjian-perjanjian, dan hukum perbankan di Indonesia.
  • Memiliki penampilan, komunikasi, keterampilan interpersonal yang baik dan sangat termotivasi.
  • Memiliki kemampuan komputer yang baik (min. MS Office ).
  • Mampu bekerja dalam tim, di bawah tekanan dengan deadline laporan yang ketat

Accounting Officer
  • Maks. 27 years old 
  • Fasih berbahasa Inggris (Berbicara & Menulis).
  • Kemampuan berbicara dan menulis dalam bahas Jepang lebih diutamakan
  • Memiliki Gelar Sarjana dari universitas terkemuka dengan min. IPK 3,25 dari Jurusan Akuntansi.
  • Berpengalaman minimum 1 tahun di Kantor Akuntan Publik atau Akunting di Perbankan
  • Memiliki pengetahuan yang baik mengenai Perpajakan, PSAK dan diutamakan memiliki Brevet A & B 
  • Lebih diutamakan yang familiar dengan sistem J-SOX
  • Memiliki pengetahuan perbankan dan mampu menganalisis kinerja bank.
  • Dapat menganalisa kinerja dan laporan keuangan Bank
  • Memiliki kemampuan komputer yang baik (min. MS Office )
  • Memiliki penampilan, komunikasi, keterampilan interpersonal yang baik dan sangat termotivasi.

Senior Account Officer
  • Sarjana dari universitas terkemuka jurusan Marketing, Perbankan, Keuangan, Ekonomi, Hukum, Teknik, dsb. dengan IPK 3.00.
  • Memiliki pengalaman sebagai Account Officer di wilayah pemasaran di Corporate Banking dan / atau Lending selama 5 tahun.
  • Memiliki pemahaman yang baik dalam menganalisis laporan keuangan, mengerti tentang hukum perbankan dan memiliki kemampuan negosiasi yang baik.
  • Fasih berbahasa Jepang, Inggris & Indonesia (Berbicara & Menulis)
  • Memiliki penampilan, komunikasi, keterampilan interpersonal yang baik dan sangat termotivasi.
  • Memiliki kemampuan komputer yang baik (min. MS Office).
  • Mampu bekerja dalam tim, di bawah tekanan dengan deadline laporan yang ketat.

Information Security & System Risk Officer
  • Pendidikan minimal S1
  • Diutamakan yang telah bekerja di industri Perbankan > 3 tahun
  • Memiliki kemampuan di bidang Informasi dan Teknologi (aplikasi, database & sistem keamanan).
  • Memiliki kemampuan berbahasa Inggris baik lisan maupun tulisan
  • Mengetahui dengan baik peraturan dan perundang-undangan khususnya bidang perbankan.
  • Memiliki kemampuan yang sangat baik dalam penulisan, komunikasi verbal dan penggunaan komputer minimal Ms Office (Word, Excel dan Power Point).
  • Memiliki kemampuan di bidang sistem keamanan (perangkat keras, perangkat lunak & jaringan).
  • Memiliki kemampuan dan pengetahuan di bidang LAN (Local Area Network) dan WAN (Wide Area Network).
  • Mampu bekerja dengan baik di bawah jadwal yang ketat.
  • Memiliki inisiatif, integritas yang baik, disiplin dan komitmen yang tinggi.
  • Memiliki kemampuan manajerial dan mengelola bawahan.
  • Memiliki penampilan, komunikasi, keterampilan interpersonal yang baik dan sangat termotivasi.

Credit Examination - Credit Analyst
  • Maks. 30 tahun
  • Memiliki gelar sarjana dari universitas terkemuka dengan min. IPK 3.00
  • Fasih berbahasa Inggris (berbicara dan tulisan)
  • Memiliki pengetahuan yang baik tentang dokumen-dokumen kredit dan prinsip-prinsip pemberian kredit, khususnya kredit komersil/korporasi
  • Memahami mengenai laporan analisa keuangan, analisa kredit dan analisa resiko
  • Memiliki penampilan, komunikasi, keterampilan interpersonal yang baik dan sangat termotivasi.
  • Memiliki kemampuan komputer yang baik (min. MS Office ).
  • Mampu bekerja dalam tim, di bawah tekanan dengan deadline laporan yang ketat.

Bagi pelamar yang memenuhi persyaratan dibawah ini dapat mengirimkan surat lamaran dalam bahasa inggris dengan CV, Ijazah dan Transkrip Nilai, Pas Foto Terbaru serta Gaji yang diharapkan ke email kami recruitment@perdania.co.id

atau silahkan melakukan pendaftaran online melalui website resmi Bank Resona Perdania dengan batas pengiriman lamaran 31 Mei 2017.

*Hanya pelamar yang memenuhi syarat di bawah ini akan kami tindak lanjuti


from Informasi Lowongan Kerja BUMN/Bank/CPNS/Perusahaan Multinasional 2017 http://ift.tt/2po0Jzx
via IFTTT

Dan berikut Informasi Lowongan yang Tersedia di Perusahaan ini yang dapat Anda akses secara mudah dan gratis!

free web page hit counter